The Piano Lesson
R
Drama | Music
Pertarungan antara saudara laki-laki dan perempuan atas piano warisan yang berharga mengungkap kebenaran-kebenaran menyeramkan tentang bagaimana masa lalu dipersepsikan — dan siapa yang menentukan warisan keluarga.
Seperti biasa, adaptasi naskah teaternya August Wilson (Fences, Ma Rainey's Black Bottom) selalu berhasil ngasih tontonan penuh barter dialog yang asyik