With only 24 hours left to live, a private investigator follows a trail of confounding clues to uncover the disappearance of his childhood friend.
Menyenangkan menonton film Indonesia lagi yang mengusung tema noir dan heist dengan set distopia yang masih jarang kita temui. 24 Jam Bersama Gaspar menjadi film Indonesia yang terlihat fresh, dengan premis yang menarik, visual estetik dan akting yang baik, tapi sayangnya masih belum bisa menyenangkan banyak orang. Saya sendiri masih bisa menikmati bagaimana serunya film ini meskipun banyak momen yang masih belum kena, tak terasa emosional, bahkan penceritaan pun tak terasa detail, padahal kedetailan cerita lah yang perlu diperhatikan untuk film misteri detektif seperti ini, tapi tak apa, ini upaya Yosep Anggi Noen sang sutradara mencoba membuat film yang berbeda dari film-film sebelumnya, yang diharapkan lebih bisa dinikmati oleh banyak orang.
Ulasan lengkap simak di kanal YouTube Cinemalinea.