Badarawuhi di Desa Penari
R
Horror
Desa itu masih menyimpan misteri. Kepingan demi kepingan misteri terungkap, termasuk teror dari entitas paling ditakuti yaitu, Badarawuhi.
Sayang, sebagai film prekuel, film ini tidak memberikan info/fakta baru dari film sebelumnya. Hanya memberikan cerita dengan latar waktu yang berbeda dan kualitas yang lebih baik dari segala sisi dari film sebelumnya.
Tapi kalau mengabaikan fakta bahwa ini film sekuel. Film ini bener-bener bagus sebagai film supernatural horror.